SINGLE TERBARU BACKYARD LULLABY “MARY”

mary fix

Hampir setahun, duo asal Yogyakarta yang dinamakan Backyard Lullaby ini malang‐melintang di panggung kesenian. Sebelum akhirnya memutuskan untuk membentuk sebuah duo, Arra dan Edo juga sudah hampir 6 tahun ini bermain musik bersama dalam berbagai project. Setelah bergabung bersama, akhirnya mucul single pertama mereka berjudul Mary.

Mary merupakan sebuah lagu yang bercerita tentang usaha seseorang dalam menyampaikan perasaannya, salah satunya dengan cara memanfaatkan hubungan pertemanan. Pada lagu ini, Mary meminta tolong kami untuk menyampaikan isi hatinya kepada pria yang ia puja.

Dikemas dengan sederhana, hanya alunan guitar dan suara organ sebagai pengiringnya, lagu ini dirasa cukup untuk memperkenalkan Backyard Lullaby. Untuk proses rekaman itu sendiri, Mary dikerjakan di Rockstar Studio dan dimixing oleh Donney Wagna. Mary akan segera disusul oleh sebuah rilisan fisik berupa mini album yang sedang dipersiapkan matang.

Link:

https://soundcloud.com/backyardlullaby/mary‐1

BACKYARD LULLABY

Backyard Lullaby merupakan duo Folk-Country asal Yogyakarta yang beranggotakan Tiarra Dya (Arra) dan Edo Alventa (Edo). Backyard Lullaby memulai debutnya, setelah mereka memutuskan untuk melanjutkan materi-materi lama mereka (sebelumnya mereka tergabung dalam group music Klopt). Sejak terbentuk pada akhir tahun 2014, Backyard Lullaby sudah banyak mengikuti berbagai macam event lokal seperti Kickfest, Soundsations Road to Soundrenaline, Festival Kesenian Yogyakarta dan lain-lain. Saat ini, Backyard Lullaby juga sudah merilis single pertama mereka yang berjudul Mary dan dapat diunggah di (entar w masukin soundcloud). Mereka juga berencaNA untuk secepatnya merilis mini album pada pertengahan

Backyard Lullaby

Folk-Country Acoustic Duo

Contact Person: 085624353900 (Sarah)

twitter.com/backyardlullaby

backyardlullaby@gmail.com

soundcloud.com/backyardlullaby

instagram.com/backyardlullaby

You may also like...

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *