TEPAT DI HARI BURUH, CORNER ATTACK RILIS LAGU UNTUK KAUM PEKERJA
Corner Attack Rilis Lagu untuk Kaum Pekerja Usai merilis lagu “Tourism Kill The City”, Corner Attack kembali merilis single terbaru mereka berjudul “Panjang Umur Pekerja” tepat di hari buruh 1 Mei 2021. Lagu ini...