SAMSTRONG RECORDS MERILIS ULANG ALBUM “DEMO 2021” DARI BAND HARDCORE PREJUDIZE DALAM FORMAT CD

Samstrong Records Menggaet Unit Hardcore Prejudize dan Merilis Ulang “Demo 2021” dalam Format CD

Prejudize merupajan unit hardcore anyar yang berbasis di Bandung. Didirikan sekitar akhir 2019, bersama beberapa nama baru dari kota tersebut, Prejudize menjadi band yang disebut-sebut memiliki potensi untuk kebangkitan kancah hardcore Bandung dari stagnansi beberapa tahun belakangan ini.

Prejudzie adalah Arga (Vocal), Keniro (Guitar), Rian (Guitar), Reza (Bass), dan Hilman (Drum). Arga selaku pentolan pertama kali mulai membentuk dan menggaet beberapa personel Prejudize dilakukan sejak 2019, dengan musikalitas yang mengarah pada oldschool death metal, semacam Obituary. Nemun setelah mempertimbangkannya lebih lanjut hardcore dengan sentuhan riff-riff metal yang menjadi hasil dari musyawarah mereka.

Demo 2021 merupakan sebuah EP yang cukup berat secara suara, “Pada saat penggarapan itu aku kan minta bantuan Kevin (Bleach), terus dia ngasih beberapa referensi kayak Expire dan Sunami. Ya sudah, emang lumayan masuk.” Ucap Arga. Hal tersebut memang cocok dengan karakter vokal Arga yang gahar dan lantang ketika berteriak.

Processed with VSCO with b5 preset

Setelah sebelumnya sempat dirilis dalam bentuk kaset oleh Peachy Daze Records, dengan dasar elan yang sama, Samstrong Records memutuskan untuk merilis kembali Demo 2021 milik Prejudize dalam format CD dengan jumlah terbatas; 50 keping saja.

Arga yang bertanggung jawab pada penulisan lirik mengatakan bahwa inti kisah yang ia tuangkan jika dirangkum yakni; rasa muak. Entah itu terhadap diri sendiri dan lingkungan di sekitarnya. Ketika Arga sadar betul jika hal tersebut tidak bisa ia sampaikan secara langsung pada hal atau individu yang ia maksud, Arga lebih memilih untuk menuangkan pada bait-bait liriknya.

“Jika diibaratkan itu posisi atau kemuakkannya seperti karakter Venom atau Travis Bickle dalam Taxi Driver (1976).” Ujar Arga.

Dalam proses rekaman yang dilakukan di Escape Studio Bandung, Arga menyebutkan bahwa ada sebuah hal yang bisa dibilang fun fact, “Seharusnya di trek ‘Redemption’ itu Alvin (Bleach) yang bantu ngisi vokal, tapi akhirnya Dandy (Car Crash Coma) yang ngisi, itu juga karena dia emang lagi ada di studio aja.” Ucap Arga dengan gelak tawa.

Demo 2021 milik Prejudize tersebut direkam di Escape Studio Bandung dengan produser Kevin Raf, perihal mixing dan mastering mereka percayakan pada Bersuara Music, sedangkan artwork dan logo band digarap oleh Elansyah.

THE WHISPER OF OUR GENERATION

I’ve lost the view to see optimism
That shit always get in my way every single day
But, I force myself to put that smile
The smile that fuck my face

I need to be fucking exist
Even this place is a mess
I desserve to be fucking free
Even it means to against you

Sometimes, the pain inside me is growing day by day
I’m tired, I’m fragile, but everyone laughs at that

Sometimes, I live in fear, loathing and silence
I stand between the pain and violence
I try to be tough but everyday feels the same

Nobody listens to me
Nobody understands me
I can’t hear what they told me
Because I can’t fucking believe them

We and our misery are spurned like bald and mangy dogs whose lamentations
and cries disturb the peace and quiet of the manufacturers and merchants of
misery.

A hymn of war inside my head is a romances, wriggled and blindly in the third
of the nights… cavenging the remaining time with a question “when will all this
comes to an end?”

 

MISERY

Lost control
Fear
hundreds thirst
Inside out

Blessed ground which they save
mindless mob
give me the venom
that broken
Serpent souls
glass let you bleeding

Harvesting hatred
Trapped in haze
They got me, im still blind
inside my head

im feeling numb beyond control
when each side’s destroying of me
as you try to whip my kind out
this is zero hour for us

strip my world
with your blade
killing every vein
edge of the knife

dead inside
can feel it
this disgrace
bothered me

Like my cold hands to hold this scars
bleeding through
Im suffering to accept myself in every fuckin’ way

 

INNER HATRED

Surrounded by hate
Ruled by devilish, oligarch
Welding lie by lies
Turning wealth into

The line has been drawn
My head on straight
Venom flows through me now
for your destruction

ashes
Worthless
Psychotic lies
Daylight terror
Midnight horror
Forever in hatred

 

REDEMPTION

Ordered by things
i know it’s nonsense
all weighted down
all weighted down
with anger

i’ve been searching for an exit
its weak, my bloods drained
in the lowest of the low
Shit!

bring back that fear
with your dark matter
your life is only
for redemption

just take your regrets and bury it with your bones, motherfucker!

bring back that fear
with your venom

your life is only
for redemption

Samstrong Records,
Aditya Ageng Kristanto

Perum BRD Residence Block C5 no.8
Rt/Rw 002/003 Bumirejo. Pekalongan 51117
Central Java, Indonesia, South East Asia
Website : https://samstrongrecords.bandcamp.com/
Email : samstrongrecords@gmail.com
Phone/Whatsapp : +6288220297204

You may also like...

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *